Fenomena Langka Super Blue Moon, ini Waktu Terlihat di Langit Indonesia

Kamis, 31 Agustus 2023 08:03 WIB - Dilihat: 148

Fenomena Langka Super Blue Moon dan Saturnus akan menghiasi langit Indonesia (Dok Freepik)
Fenomena Langka Super Blue Moon dan Saturnus akan menghiasi langit Indonesia (Dok Freepik)

SUGAWA.ID– Fenomena langka Super atau bulan biru akan menghiasi langit di pada Kami, 31 Agustus 2023.

Fenomena Super Blue Moon terjadi dimana pada saat itu bulan bergerak mengelilingi Bumi dalam orbit elips, atau lingkaran memanjang, dengan posisi Bumi dekat ke salah satu sisi elips.

Saat bulan purnama berada di titik terdekatnya dengan Bumi atau perigee, maka bulan akan nampak lebih besar dan lebih terang, hal itu disebut dengan Supermoon.

• 31 Agustus 2023 – 20.35 WIB
• 31 Agustus 2023 – 21.35 WITA
• 31 Agustus 2023 – 22.35 WIT

Menariknya, fenomena Super Blue Moon yang terakhir pada akhir Agustus 2023 ini akan sangat istimewa dengan kehadiran tamu spesial di langit, yakni Saturnus

Untuk bulan Agustus ini, Super Blue Moon akan tampak sangat terang. Ini disebabkan karena Saturnus berada tepat di seberang Matahari saat dilihat dari Bumi.

Artikel Terkait

Rekomendasi

Berita Terkini